blogger otodidak

belajar otomotif secara otodidak

Waktu di Plosoklaten

Dec 31, 2020

atasi motor matik terendam banjir

| Dec 31, 2020
🙏

 Assalamu'alaikum wr,wb 

atasi motor matik terendam banjir


penaganan motor matic saat terendam banjir

Saat ini musim hujan kembali datang sedang biasanya kalau Musim penghujan seperti ini akan menjadi masalah baru bagi pengguna sepeda motor apalagi kalau sampai terjadi banjir terutama pada  motor  matic, karena sering terjebak banjir saat perjalanan baik itu pulang kerja atau aktivitas lain di luar rumah ,

yang jadi ke khawatiran kita adalah melewati daerah yang genangannya terlalu tinggi dan kalau kita tetap memaksakan menerjang otomatis mesin akan tenggelam .
atasi motor matik terendam banjir
Yang sering bermasalah itu kalau di motor matic bagian rumah CVT nya ☹️ lalu bagaimana caranya biar tidak mengalami kerusakan yang lebih parah lagi



atasi motor matik terendam banjir


Bila Motor Matic injeksi kena banjir selain komponen injeksi beresiko komponen lainnya juga perlu di waspadai apalagi yang melebihi rumah CVT sudah pasti airnya akan masuk di dalam area CVT , kalau sudah begini apa yang harus kita lakukan? kita harus melakukan perawatan sedini mungkin atau cepat di tangani ya gan , agar bagian-bagian yang habis terendam banjir itu tetep aman dan tidak mengalami kerusakan pada komponennya ,jika tidak di tangani takutnya bagian-bagian seperti pulley akan mengalami karatan Dan mengakibatkan selip , parahnya lagi bisa macet di bagian pulley,,

pertama kita harus bongkar di area CVT lepas semua komponennya dan bersihkan semprot Angin atau di lap sampai kering , abis itu ganti setempet dengan yang baru,, lepaskan juga bagian kanvas kopling, bersihkan setempet yang terkena air dan ganti setempet yang baru,

setelah itu buka juga kanvas rem bersihkan dengan disemprot kompresor dan lap dengan kain biar tidak ber karat,oli gardan juga harus di ganti, bila air setinggi di atas area CVT biasanya akan masuk melalui seal dari as roda maupun as kopling, itu sebabnya jika kita tap biasanya warna berubah menjadi putih kecoklatan tandanya oli sudah tercampur air, jika tidak diganti gigi gardan akan mengalami ke ausan .

perlu di ingat setiap motor yang mengalami kebanjiran dan sampai terendam lebih baik segera di tangani dan jika bisa bongkar sendiri juga tidak apa-apa tap bagi yang awam sebaiknya di bawa ke bengkel agar segera di servis ,, karena walau bagaimanapun air akan bisa masuk karena setiap komponen yang sifatnya berputar dan berhasekan iti ada ruang udara nya bukan tidak mungkin ari akan masuk dari jalur-jalur udara maupun seal ,,

Baca juga merawat motor matic disini

sementara ini yang bisa saya bagikan semoga bisa bermanfaat  selamat belajar semoga berhasil dan bisa berbagi

wassalamualaikum wr,wb

~~~~~¥¥¥~~~~



Baca Juga
🔊 Informasi per-CB-an 🌍JAMDA I CB D.I.Yogyakarta, Mengundang untuk dulur2 CB se INDONESIA, Di acara JAMDA I CB D.I.Yogyakarta yang akan DI selenggarakan pada hari Minggu 05 Mei 2024 di Lanud Gading Gunungkidul Yogyakarta,KONTES : >CB Original >CB Racing touring >CB Standard Touring >CB Karat Fashion >CB modif Original karat >CB Lokal Ab dailyuse, 🌍 Selamat ulang tahun yang ke-1087 untuk Kabupaten Nganjuk!
close