Halo sobat Abm_ motor susah hidupkan memang sangat menjengkelkan sekali , apalagi saat kita sedang tergesa-gesa dan motor tiba-tiba motor susah di hidupkan , jadi pusing bukan 🤒
Cari tahu dan cek motor susah di starter saat dingin
Tenang sobat, Jangan keburu panik apalagi sampai marah-marah, coba kita cek dulu apa sih penyebabnya hingga motor kita tiba-tiba saja susah di hidupkan !!!Apalagi bagi kamu yang lagi proses belajar otomotif dengan cara Otodidak,
motor susah di starter saat dingin
Namun walaupun bukan yang sedang belajar otomotif, bisa Kamu coba cek salah satu atau beberapa yang harus kamu lakukan seperti yang akan aku tulis di bawah ini,Nah dibawa ini adalah step by step untuk yang sedang belajar mengenali ciri-ciri penyebab motor yang susah hidupkan,
Pertama yang harus kita perhatikan disini adalah cek beberapa bagian yang harus dilakukan pemeriksaan mulai hal yang ringan hingga yang berat.
Motor susah di hidupkan bisa juga ini penyebab biang keroknya.
Cek PENYEBAPNYA
- Bahan bakar bensin tersumbat
- Busi kotor
- Busi basah
- Isolasi kabel busi tidak baik (bocor)
- Busi tidak ada api
- Sakelar utama (kunci kontak) tidak baik(tidak menyambung)
- Renggang klep tidak tepat
- Bos klep aus
- Ring piston aus
- Silinder aus
- koil tidak keluar api
Apa saja yang harus kita lakukan jika sudah mengetahui salah satu penyenp-penyebabnya di atas berikut ini yang harus kita lakukan jika permasalahan di atas benar-benar sudah dipastikan Penyebab motor susah di hidupkan
SOLUSINYA motor susah di starter saat dingin
- cek saluran yang mengarah ke karburator ( selang )
- bersihkan dari kerak-kerak yang menempel di ujung busi
- keringkan
- sambung dan solasi yag kuat-kuat
- ganti
- sambung kembali dan isolasi yang kuat
- stel kembali
- ganti
- gantu dan oversize
- kolter ulang
Sementara ini yang bisa saya sampaikan selamat belajar dan semoga bermanfaat untuk kita semua amin 🤲