Assalamualaikum wr, wb
Belajar membaca Arti Warna Kabel Kelistrikan Sepeda Motor Honda, Yamaha, Suzuki dan Kawasaki
Kabel kelistrikan pada sepeda motor adalah bagian penting dari sistem pengapian dan kelistrikan lainnya, seperti untuk menyalakan klakson,lampu,sein,dan kelistrikan lainnya namun tiap kendaraan motor ada kesamaan warnanya akan tetapi berbeda fungsinya, sedangkan untuk motor pabrikan mulai dari Honda, Yamaha dan Suzuki memiliki kesamaan pada warna untuk kabel dari aki positif namun tidak pada kabel negatifnya,
Berikut adalah beberapa contoh warna kabel kelistrikan yang ada di kendaraan motor.
- Honda
Merah: Terminal positif aki
Hijau: Terminal negatif aki
Hijau-Kuning: Lampu rem
Coklat:lampu kota
Biru: Lampu jarak jauh
Biru Muda: Lampu Sein kanan
Biru-Kuning: Pulser CDI
Hitam: Kunci Kontak
Hitam-Kuning: Koil
Honda
Merah: Terminal positif aki
Hijau: Terminal negatif aki
Hijau-Kuning: Lampu rem
Biru: Lampu jarak jauh
Biru Laut/Muda: Lampu Sein kanan
Biru-Kuning: Pulser CDI
Hitam: Kunci Kontak
Hitam-Kuning: Koil
Hitam-Merah: Spul CDI
Cokelat: Lampu kota
Putih: Lampu jarak dekat
Oren: Lampu Sein kiri
Kuning: Arus beban ke saklar lampu
Abu-abu: Flasher
Hitam-Merah: Spul CDI
Putih: Lampu jarak dekat
Oren: Lampu Sein kiri
Kuning: kabel lampu dari spul
- Suzuki
Merah: Positif aki.
Hijau: Klakson
Hijau Muda: Lampu Sein kanan
Hijau-Putih: Tombol Starter
Biru Kuning Pulser ke CDI
Hitam: Lampu Sein kiri
Hitam-Putih: Massa / Negatif
Cokelat: Lampu senja
Putih: Lampu jarak dekat
Putih-Biru: Koil ke CDI
Putih-Hitam: Lampu rem belakang
Putih-Merah: Pengisian dari Magnet
Oranye Kunci Kontak
Kuning: Lampu Jauh
Abu-abu: Lampu Belakang
Hijau: Klakson
Hijau Muda: Lampu Sein kanan
Hijau-Putih: Tombol Starter
Biru - Kuning Pulser ke CDI
Hitam polos: Lampu Sein kiri
Merah: Terminal Positif aki.
Hijau: Klakson
Hijau Muda: Lampu Sein kanan
Hijau-Putih: Tombol Starter
Biru - Kuning: Pulser ke CD
Hitam: Lampu Sein kiri
Hitam-Putih: Massa Negatif
Cokelat: Lampu senja
Putih: Lampu jarak dekat
Putih-Biru: Koil ke CDI
Putih-Hitam: Lampu rem belakang
Putih-Merah: Pengisian dari Magnet
Kuning: Lampu Jauh
Abu-abu: Lampu Belakang
Cokelat: Lampu senja
Putih: Lampu jarak dekat
Putih-Biru: CDI ke koil
Putih-Hitam: Lampu rem belakang
Putih-Merah: kabel Pengisian dari Magnet
Oranye : untuk Kunci Kontak/ (positif setelah kontak on)
Kuning: Lampu Jauh(dimmer)
Baca juga kumpulan artikel lain:
- Mencari jalur kiprok
- Cara buat pengaman motor sederhana
- Pasang lampu LED di motor jenis ac
- Cara gulung spul CDI
- Cara mengecek elektrik starter
- Cara bikin lampu H4 lebih terang
- Yamaha
Merah: Terminal positif Aki
Hitam: Massa (Negatif)
Merah muda: Klakson
Hijau: Lampu jarak dekat
Hijau Tua: Lampu Sein kanan
Hijau-Kuning: Lampu Rem depan
Hijau-Hitam: Lampu rem belakang
Biru: Lampu senja
Biru-kuning : Stop Starter Otomatis
Hitam-Merah : Spull ke CDI
Cokelat polos: Kunci kontak positif (posisi ON)
Coklat Tua: Lampu Sein kiri
Putih-Merah: Pulser CDI
Hitam-Putih: kontak Off
Putih-Hijau: Pulser CDI negatif alfa.
Kuning: Lampu jarak jauh
Warna Kabel Kelistrikan Motor Yamaha
- Kawasaki
Merah: Lampu belakang
Hitam-Kuning: Massa (Negatif)
Merah-Hitam: Lampu depan jauh/dimmer
Merah-Kuning: Lampu depan dekat
Hijau: Lampu Sein kiri
Biru: Lampu Rem
Cokelat: Klakson
Putih-Merah: Terminal Positif Aki
Abu-abu: Lampu Sein kanan
Untuk sementar pembahasan mengenai belajar Mengetahui Fungsi Warna Kabel Pada kendaraan Motor semoga dengan adanya ulasan ini dapat berguna dan bermanfaat bagi kita semua yang masih belajar, jika ada kekurangan atau salah dalam penempatan mohon di koreksi dan bisa kalian tambahkan di kolom komentar terima kasih banyak atas kunjungannya, Selamat belajar
{Salam otodidak 🙏}